Ants Diorama

Ants Diorama

Bersyukur sekali karena diberi kesempatan untuk mewujudkan karya “commission” ini untuk seorang kolega dalam rangka perayaan Pesta Emas orang tua beliau. Saya merasa sangat terhormat karena diperkenankan menjadi bagian dari kisah keluarga besar beliau.🙏
 
Karya ini berupa diorama yang menggambarkan keluarga beliau, suami-istri dan enam orang anak. Semoga karya ini bisa dinikmati hingga masa yang jauh ke depan, syukur-syukur bisa membawa kisah hingga lain generasi lagi.🙏